BERITA UTAMALINTAS SULTENGLIPUTAN KHUSUSSigi
HUT RI Ke 77 di Kecamatan Palolo di Hadiri Dua Legislator DPRD Sigi,
BIDIKSULTENG.COM,SIGI,– Dua Anggota DPRD Sigi Ikra Ibrahim,S.P,M.P dan Turki Tura menghadiri Perayaan HUT Repoblik Indonesia yang Ke 77 Tahun 2022, yang di laksanakan pemerintah Kecamatan palolo.
Kegiatan Upacara HUT Kemerdekaan RI KE-77 Tahun 2022. Bertempat Di Lapangan sepak bola Desa Sarumana Kecamatan palolo.(17/08/22).
Hadir pada perayaan HUT RI Ke 77 tahun 2022 adalah Anggota DPRD Sigi Torki Tura dan Ikra Ibrahim, Camat Palolo, Sekcam, unsur TNI, Polri, para Kepala Desa, para kepala Pengawas, Sekolah, BPD sekecamatan Palolo, PKK, Lembaga Adat, dan Tokoh masyarakat.
Dalam detik-detik upacara tadi salah seorang Anggota Dewan yaitu Torki Tura membacakan Tes Proklamasi.
Di akhir Upacara tersebut Anggota DPRD Sigi selaku Wakil Ketua Komisi II Ikra Ibrahim SP,MP mengatakan bahwa, Sebagai Generasi Penerus Mari Kita Jadikan Momentum Agar Kita Lebih Menjiwai Arti Dari Peringatan Kemerdekaan Republik Indonesia.
” sebelumnya saat perayaan HUT RI masyarakat Kecamatan Palolo melakukan lomba Pesilumba Hentrektor yang di gelar oleh kelompok Tani se Kecamatan Palolo sehingga kedepan kegiatan perayaan HUT kedepan agar dilaksanakan lebih meriah lagi, saya selaku DPRD Sigi daerah dapil II pemilihan Palolo Nokilalaki terus mendukung kegiatan “ungkapnya.
Sehingga kata Ikra, Di momen HUT RI ke 77 Kita Dapat Menghormati Jasa Jasa Para Pahlawan Yang Telah Mengorbankan Jiwa Raganya Untuk Bangsa Dan Negara Indonesia Tercinta.(ID)